Kategori: pelatihan

  • PELATIHAN DASAR K3 MIGAS

    PELATIHAN DASAR K3 MIGAS

    PENGETAHUAN DASAR K3 MIGAS Usaha pertambangan migas merupakan kegiatan yang memiliki resiko yang cukup besar, sehingga masalah keselamatan operasi perlu mendapat perhatian khusus. Oleh karena itu, untuk mendorong motivasi peningkatan prestasi dalam bidang keselamatan operasi di sub sektor migas, dikembangkan kebijakan pemberian tanda penghargaan keselamatan migas.

  • PELATIHAN K3 LISTRIK

    PELATIHAN K3 LISTRIK

    Pengetahuan Dasar K3 Listrik Listrik sudah menjadi kebutuhan dalam melakukan aktifitas sehari-hari. Pemanfaatannya sudah dapat diaplikasikan dengan berbagai macam alat elektronik. Namun dibalik itu listrik mengandung potensi bahaya yang dapat mengancam keselamatan baik orang maupun lingkungan atau keamanan bangunan beserta isinya. Maka dari itu setiap tenaga kerja yang berhubungan dengan listrik dalam pemasangan, pengoperasian, pemeliharaan…

  • PELATIHAN DASAR K3 KONSTRUKSI

    PELATIHAN DASAR K3 KONSTRUKSI

    Pelatihan Dasar K3 Konstruksi Tujuan pelatihan adalah dapat melaksanakan kegiatan keselamatan dan kesehatan kerja, pencegahan kecelakaan kerja, usaha – usaha keselamatan dan kesehatan kerja dan penyelamatan dan secara akademik dapat memahami :

  • PELATIHAN DASAR K3 RUMAH SAKIT

    PELATIHAN DASAR K3 RUMAH SAKIT

    Webinar Dasar K3 Rumah Sakit Pelaksanaan Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3) di Rumah Sakit adalah salah satu bentuk upaya untuk menciptakan Rumah Sakit yang aman, sehat, bebas dari pencemaran lingkungan, sehingga dapat mengurangi dan atau bebas dari kecelakaan kerja dan penyakit akibat kerja (PAK) yang pada akhirnya dapat meningkatan efisiensi dan produktifitas kerja. Kecelakaan kerja…

  • HSE SAFETY TRAINING

    HSE SAFETY TRAINING

    ONLINE TRAINING Health Safety Environment atau disingkat HSE merupakan bagian di perusahaan yang bertanggung jawab terhadap keselamatan dan kesehatan kerja serta pengelolaan lingkungan. Setelah mengikuti Training HSE ini, peserta diharapkan memiliki pengetahuan untuk :

  • AHLI K3 UMUM KEMNAKER RI – ONLINE CLASS

    AHLI K3 UMUM KEMNAKER RI – ONLINE CLASS

    ONLINE TRAINING SERTIFIKAT Catatan: SKP dan Lisensi diberikan bagi utusan perusahaan FASILITAS PERSYARATAN PESERTA

  • AHLI K3 UMUM KEMNAKER RI

    AHLI K3 UMUM KEMNAKER RI

    Ahli K3 Umum – Yogyakarta SERTIFIKAT Catatan: SKP dan Lisensi diberikan bagi utusan perusahaan FASILITAS PERSYARATAN

  • Pengawas K3 Migas BNSP

    Pengawas K3 Migas BNSP

    ONLINE TRAINING PERSYARATAN FASILITAS DURASI

  • AHLI K3 UMUM BNSP

    AHLI K3 UMUM BNSP

    ONLINE TRAINING PERSYARATAN FASILITAS DURASI